Postingan

Serunya Makan di Oemah Dolanan

Gambar
Oemah Dolanan  Taman Bermain & Kolam Renang Oemah Dolanan Satu-satunya Kedai Makanan, Minuman, Kolam Renang dan Taman Bermain yang ada di Kota Purwokerto. Baru kali ini ada Rumah Makan yg ngerti bagaimana nyamannya makan beserta keluarga yg full sarana mainan plus kolam renang.... Berikut ini galeri pelanggan yang berkunjung ke Oemah Dolanan 1. Alhamdulillah silaturahminya berjalan dengan lancar dan alhamdulillah tempatnya juga mendukung asri silir-silir sejuk,anak-anak pun gembira bisa bemain 😀 # oemahdolanan 😊 a/n FB :  Oz Millati Serunya makan di Kedai Oemah Dolanan 2.  Susah senengk kumpul bukber ng oemah dolanan 😉 wkwk a/n FB :  Noerfajriah Bukber di Oemah Dolanan 3.  Bukber with best friends family  Bukber with best friends and family -  Aku heran sama bunda g ada kapok"a ngajak aku ke omah Oemah Dolanan dari ayam kampung ... ayam kota ... sop buntut ... kambing muda bakar ... gurameh bakar ....

Photos Of Oemah Dolanan Purwokerto

Gambar
GALERI OEMAH DOLANAN Opini dari Kapolres Banyumas Pelajar Menikmati Hidangan di Oemah Dolanan Perayaan Ultah di Oemah Dolanan Kolam Renang yang bikin senang di Oemah Dolanan Syukuran sekaligus Liburan di Oemah Dolanan Kolam Renang & Taman Bermain Oemah Dolanan

Aneka Kuliner Oemah Dolanan

Gambar
Aneka Kuliner Oemah Dolanan Purwokerto -  OEMAH DOLANAN merupakan suatu kegiatan usaha yang bergerak di bidang perdagangan dan jasa yang menyediakan aneka macam kuliner makanan dan minuman yang dilengkapi dengan fasilitas kolam renang dan taman bermain. Perkembangan usaha di Indonesia kian semarak dan bermacam-macam. Dari yang konsepnya biasa saja hingga yang berani menggunakan konsep yang unik, kreatif bahkan ‘gila’. Banyak para pengusaha berlomba-lomba untuk membuka usaha yang berhubungan dengan kuliner (restoran, café , fastfood , kedai, rumah makan dan lain-lain), pertokoan (toko baju, toko kelontong, dan lain-lain) sablon, bidang teknologi dan jasa (warung internet , counter, service center , jasa travel and tour , dan lain-lain). Dan tidak sedikit dari mereka yang sukses dan meraup untung karena ide-ide unik yang dijadikan konsep usaha serta ciri khas dari produk usaha mereka. Da ri sekian banyak lahan bisnis, bisnis kuliner lah yang paling banyak peminatnya karena “ma...